LPM Industria -

Tag: lifestyle

maulanayusuf.com
Menyelami Fenomena Paylater dan Langkah Bijak Menyikapinya
Sabtu, 04 Mei 2024 - 17:21:06 WIB

Perkembangan e-commerce memberikan dampak pada metode pembayaran yang semula hanya dikenal pembayaran tunai, berbasis kertas dan berbasis kartu, kini mulai diperkenalkan dengan sistem pembayaran baru berbasis elektronik. Salah satu inovasi yang menjadi tren adalah layanan paylater. Layanan tersebut memungkinkan pengguna berbelanja tanpa membayar ...



maulanayusuf.com
Meningkatkan Kualitas Hidup Melalui Zero Waste Lifestyle
Kamis, 01 Februari 2024 - 20:17:54 WIB

lpmindustria.com - Menerapkan gaya hidup zero waste penting untuk dilakukan. Terdapat banyak cara yang dapat dilakukan untuk menerapkan zero waste. Gaya hidup saat ini membuat manusia membutuhkan banyak barang yang digunakan. Kebanyakan barang yang dibeli merupakan barang sekali pakai, hal itu sama saja menghasilkan sampah. Dalam pengunaan ...



maulanayusuf.com
Dunia Digital Akan Membuat Sastra Semakin Pendek
Senin, 18 Oktober 2021 - 12:28:28 WIB

lpmindustria.com - Zaman sekarang, banyak orang yang masuk ke dalam dunia digital tanpa diikuti dengan kebiasaan membaca buku dan menulis. Akibatnya, mereka hanya membaca kalimat-kalimat singkat saja. Dalam Webinar Nasional Pekan Sastra 2021 yang diselenggarakan oleh Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) Media Ekonomi dan Bisnis (Memi) Fakultas Ekonomi ...



maulanayusuf.com
Pembelajaran Jarak Jauh Dapat Sebabkan Pelajar Mengalami Burnout
Rabu, 28 April 2021 - 17:57:33 WIB

lpmindustria.com - Stres di masa pandemi akibat PJJ membuat para pelajar mengalami burnout yang dapat menimbulkan dampak negatif bagi diri sendiri dan orang lain. Dengan begitu terdapat beberapa solusi yang bisa dilakukan untuk mengatasi permasalahan tersebut. Di masa pandemi ini, sebagian besar pelajar mengalami stres saat Pembelajaran Jarak ...



maulanayusuf.com
FOMO, Sindrom Akibat Ketergantungan Terhadap Media Sosial
Sabtu, 27 Maret 2021 - 21:04:14 WIB

lpmindustria.com - Bermain sosial media adalah salah satu kegiatan yang sering dilakukan saat ini. Namun ternyata, hal ini dapat disebabkan oleh sindrom FOMO yang dapat menyebabkan dampak negatif bagi orang tersebut. FoMO adalah singkatan dari Fear of Missing Out atau dalam Bahasa Indonesia berarti ‘takut ketinggalan’. ...



maulanayusuf.com
Serba Daring Selama Pandemi Membuat Kesehatan Mata Semakin Tergangu
Minggu, 21 Maret 2021 - 12:19:20 WIB

lpmindustria.com - Intensitas menatap layar gawai yang semakin meningkat saat pandemi membuat World Health Organization (WHO) memprediksi setengah penduduk dunia akan mengalami miopia atau rabun jauh pada tahun 2050. Dilansir dari Kompas.com bahwa berdasarkan studi terbaru dari Belanda dan China terdapat sebesar 120.000 anak di negara ...



maulanayusuf.com
Makna Kebebasan yang Sebenarnya
Rabu, 03 Maret 2021 - 11:22:00 WIB

lpmindustria.com - Kebebasan seorang manusia bermakna sebagai entitas yang dapat memilih dan memiliki alternatif atas pilihannya serta tanggung jawab langsung atas semua yang dilakukan dirinya dan masa depan dunia yang berjalan bersamanya. Anime Attack On Titan : The Final Season bercerita tentang zaman ketika dunia sedang dikuasai ...



maulanayusuf.com
Memutus Lingkaran Setan Bernama Generasi Sandwich
Sabtu, 27 Februari 2021 - 18:55:44 WIB

lpmindustria.com - Generasi sandwich menggambarkan kondisi di mana seseorang menanggung biaya hidup dua generasi. Hal ini dapat membuat mereka tertekan, sehingga lingkaran setan ini perlu diputus dengan manajemen keuangan yang baik. Pandemi Covid-19 membuat Dina Octaviany yang merupakan seorang dokter gigi harus mencari akal ...



maulanayusuf.com
YOLO, Gaya Hidup yang Bisa Mengancam Kesehatan Finansial
Rabu, 24 Februari 2021 - 19:46:29 WIB

lpmindustria.com - You Only Live Once (YOLO) merupakan gaya hidup milenial yang bermakna untuk menikmati hidup. Namun, banyak orang yang menyalahartikannya hingga menimbulkan berbagai dampak negatif, salah satunya pada finansial. Kata YOLO secara harfiah dapat diterjemahkan menjadi “Anda hanya hidup sekali”, kata ini biasanya ...



maulanayusuf.com
Bersepeda, Lifestyle Baru di Tengah Pandemi 
Jumat, 14 Agustus 2020 - 15:50:05 WIB

lpmindustria - Setelah adanya kelonggaran beraktivitas di tengah pandemi, bersepeda menjadi gaya hidup baru yang telah mendapat dukungan pemerintah. Walaupun begitu, pelaksanaannya harus tetap dilakukan sesuai cara yang benar dan mengikuti protokol kesehatan yang dianjurkan. Setelah pemerintah memperbolehkan masyarakat untuk beraktivitas ...



Top